Senin, 15 Juni 2009

Strees Analysis in Autodesk Inventor

. Senin, 15 Juni 2009

Strees Analysis Pada Setang piston (Fitur Strees Analysis Pada Autodesk Inventor)

Inventor merupakan salah satu software CAD dan CAE yang berperan sebagai alat penerjemah ide desain ke dalam bentuk model maya (virtual model), kemudian menganalisis hasil perhitungan design (gaya, torsi, tegangan, jenis material, etc.) Nah ini Stress Analysis nilai plus yang didapat dari software ini. Saya akan coba membagi ilmu pengetahuan yang saya dapat. Pada pembahasan ini akan dicoba fitur stress analisis pada software invetor pada obyek setang piston. Desain setang piston sebelumnya udah dibuat.
Sebelum pembahasan lebih jauh, ada baiknya mengenal file ekstensi dan keunggulan yang dimiliki software inventor.


FILE EKSTENSI
-part (.ipt)
-assembly (.iam)
-drawing / ploting (.idw)
-animation / presentation (.ipn)

KEUNGGULAN INVENTOR
- Modelling & modify
- Assembly & constrain
- Stress Analysis
- Animation
- Rendering
- Frame Generator
- Dynamic Simulation

HARGA
- US $ 12,000
- ± Rp 114 juta
- Sumber :
- Autodesk Training Center Universitas Islam Indonesia Yogyakarta


Mengetahui stress analisis pada Desain setang piston


Ini gambar Tampilan Pada Autodesk inventor 11

Desain yang telah dibuat adalah setang piston bahasa indonesianya kalo inggrisnya seher kali ya. ;) saya buat dari software inventor 11. Nantinya gambar ini akan dianalisa tegangan pada inventor khususnya ANSYS. Oh iya format dan ekstensi file yang dianalisa ini IPT (part).


Untuk bisa di analisa tentunya kita mencari fitur Stress analysis. Udah ada pada Sofware Autodesk Inventor . ada pilihan Force, Pressure, bearing load, moment, body loads, pin constraint dan lain2… tinggal kita menyesuaikan bagian ataupun bidang yang akan kita analisa.

Pada kesempatan ini saya akan membahas sedikit fitur yang tersedia, pada setang piston diberi kekuatan (force) pada tiga bagian/titik. Tiap2 bagiannya diberi beban 1000 N. posisi dan tekanan yang diberikan pada setang piston masih berupa contoh bebas, bukan kenyataan real posisi saat piston bekerja.

Selanjutnya , umumnya ada tekanan biasa ada penahan yah untuk mengetahui struktur bahan, Equivalent Stress, Maximum Principal Stress, Minimum Principal Stress, Deformation, dan Safety Factor. Nah itu semua bisa didapatkan pada reportnya. Mudah yah? Nah lanjut ke yang sebelumnya penahan tadi atau fixed constraint.
Posisi fixed constraint yang diberikan pada setang piston masih berupa contoh bebas, bukan kenyataan real posisi saat piston bekerja.

Tinggal dilakukkan proses eksekusi atau report dari analisa tadi.



Maximum Principal Stress

Minimum Principal Stress

Deformation dari Setang Piston

Hasil semua akan didapatkan berupa data gambar dan keterangan hasil.


(Structural Results)

Name: (Minimum) (Maximum)
Equivalent Stress: (3.084e-002 MPa) (185.2 MPa)
Maximum Principal Stress: (-7.428 MPa) (240. MPa)
Minimum Principal Stress: (-27.78 MPa) (57.96 MPa)
Deformation: (0. mm 1.31e) (-003 mm)
Safety Factor: ( 1.489) (N/A)

Susahnya buat tabel ata tab di paragraph jadi dibedain warnanya yah.. minimum warna biru muda dan maximum warna merah


(Steel, High Strength Low Alloy)

Young's Modulus: 2.e+005 MPa
Poisson's Ratio: 0.287
Mass Density: 7.84e-006 kg/mm³
Tensile Yield Strength: 275.8 MPa
Tensile Ultimate Strength: 448. MPa





26 comments:

donalduck mengatakan...

halah ga ngerti...

kharianto mengatakan...

Wah keren jg nih kayaknya ilmunya, tp saya blompernah coba oom,,, thanks om infonya :D

Penny mengatakan...

ini mainan apa ya??? saya tahunya mesin ketik aja sih... =))
but info ini mungkin bermanfaat buat yang lain yg tahu tentang mesin...

kunjung balik ya.. Bro

reni mengatakan...

Oalah... aku kagak ngerti, mas. :)
Suamiku aja deh ntar yg baca hehehe

Seti@wan Dirgant@Ra mengatakan...

Kalau orang mesin yang ngomong aku susah ngertinya wal,.... kalau masalah kimia sih boleh deh..

ahmad mengatakan...

thanks bro udh mampir di blog ku...
wah orang mesin ye...wah goodluck deh semoga jaya terus...
klo mo tukeran link yaudah nanti gue linkback deh..!!!

OCEAN ROVERS mengatakan...

adakah ianya sama dengan AutoCAd 2007???

As Sohib mengatakan...

ok deh..
ana setuju...

ntar di cek aja ya :)

Anonim mengatakan...

cari contoh detail drawingnya buat belajar dimana ya ?

Unknown mengatakan...

untuk rekan2..bagai mana men-design indexing cam dengan invertor...?
trims

forward contracts mengatakan...

ini kerjaan orang IT, q gak ngerti :(

music improvisation mengatakan...

gak ngerti bnget deh gue..

read well mengatakan...

mainan ny selalu aja autocad!

Windy mengatakan...

kalau dalam asembly ada bermacam2 part dan beban dinamis bagaimana cara analysisnya ya?

tatang kurniawan mengatakan...

mantabs gan.....

sekkei mengatakan...

wah gan.... saya juga lagi belajar stress analisys seperti simulasi diatas, tapi sekarang lagi mentok, belum bisa gunain inventornya....
bisa kasih pencerahan.....

Anonim mengatakan...

Maaf gan, untuk Inventor LT 2010 apa bisa untuk stress analisys juga..??? mohon infonya...Nice blog untuk pemula seperti saya.....

Anonim mengatakan...

cara baca nya gimana tuh gan?? butuh nih buat skripsi.. tapi ga ngerti cara baca hasil analisis stress nya.. ada yg bisa bantu cara baca hasil report nya?

Gundhi Asmoro mengatakan...

mantepp..
mampir juga gan ke blog ane buat aktivasi inventor versi student, legal dan asli.... hehehehe

ingatjanji.blogspot.com/2013/05/aktivasi-student-version-autodesk.html

Peter P Jelenovic mengatakan...

lagi ngerjain tugas neh makasih yah udah bantuin saya , hehhe enak banget inventor dan masih banyak kekurangannya lagi heheh kunjungi web saya juga yah www.febrielektro.blogspot.com

IPUT SETIAWAN mengatakan...

cara mencari tekanan/kompresi pd inventor.???

A. Bima mengatakan...

anda salah,, ini kerjaan mechanical engineering alias teknik mesin

Unknown mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Unknown mengatakan...

Untuk mengetahui bahan yang cocok itu pembacaannya dimana mas ?apakah tensile ultimate ? Atau maximum principal stress ? Atau yang mana ya gan ? Mohon di bantu 🙏

Unknown mengatakan...

Untuk mengetahui bahan yang cocok itu pembacaannya dimana mas ?apakah tensile ultimate ? Atau maximum principal stress ? Atau yang mana ya gan ? Mohon di bantu 🙏

Joko Wibowo mengatakan...

sama nih kasusnya. saya mahasiswa ATW Surakara, saya analis stud bolt dengan Hex Nut.

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Recent Comentar

 
Namablogkamu is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com